Friday, October 18, 2013

Presiden SBY mendukung penuh upaya Kementerian Pariwisata



Forum Pacitan Sehat ; Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mendukung penuh upaya Kementerian Pariwisata dan konomi Kreatif dalam mengembangkan dan melestarikan kawasan karst yang membentang di wilayah Pacitan Barat hingga Wonogiri (Jawa Tengah) dan Gunungkidul (DI Yogyakarta).


"Kunjungan Bapak Presiden beserta ibu negara ke Pantai Klayar merupakan salah satu wujud dukungan tersebut," kata Wakil Ketua Umum Kamar Dagang Indonesia (Kadin) Bidang Pariwisata dan Olahraga, Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas) saat mendampingi presiden dan rombongan ke Pantai Klayar, Selasa sore.

Thursday, October 10, 2013

Pangdam V Brawijaya Buka TMMD Ke 91 Di Pacitan



Foruma Pacitan Sehat ; Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 91 tahun 2013 di Jawa Timur tidak hanya menitik beratkan pada pembangunan infrastruktur maupun sarana dan prasarana. Namun, juga menyasar kegiatan non fisik. Dimana, para personil TNI yang terlibat memberikan sosialisasi dan pencerahan tentang wawasan kebangsaan.

Tuesday, October 8, 2013

Krisis Air Pacitan Meluas, Kecamatan Punung Terparah



Forum Pacitan Sehat ; PACITAN Akibat kemarau panjang, krisis air bersih di wilayah Pacitan terus meluas. Permintaan droping air bersih di sejumlah daerah yang rawan kekeringan terus meningkat. Delapan kecamatan yang menjadi langganan pengiriman air bersih, sebagaimana data di BPBD Pacitan, yakni Kecamatan Pacitan, Donorojo, Punung, Pringkuku, Arjosari, Bandar, Ngadirojo, dan Kebonagung.

ads

SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI FORUM PACITAN SEHAT